Semifinal Leg Pertama Piala Presiden 2015

Pada semifinal pertama akan berlangsung pertandingan seru pada semifinal pertama piala presiden 2015 antara Arema Coronus vs Sriwijaya FC yang akan dilaksanakan di Stadion Kanjuruhan, Kab. Malang.

Namun, Arema Cronous dipusingkan dengan adanya pemain yang tidak bisa diturunkan karena akumulasi kartu kuning, cedera atau hal lainnya. Berikut daftar nama pemain Arema Cronous yang tidak bisa ikut diturunkan pada semifinal leg pertama :

AREMA CRONOUS
Nama Pemain Alasan
Ferry Aman Akumulasi Kartu
Saragih
Samsul Arif Akumulasi Kartu
Munip
Juan Revi Akumulasi Kartu
Auriqto
Ahmad Ibadah Haji
Bustomi
Ahmad Cedera dan
Nufiandani Ikut SECABA TNI

Hal ini bertolak belakang dengan sriwijaya yang bisa menurunkan pemain terbaiknya secara keseluruhan terkecuali Ichsan Kurniawan karena alasan mengikuti Tes TNI. Tapi akankah sriwijaya bisa dengan mudah memenangkan pertandingan semifinal melawan Arema Cronous ?? kita lihat saja pertandingan nya yang akan disiarkan langsung di Indosiar tanggal 03 Oktober 2015 jam 18.00….

lalu bagaimana dengan kabar tim kesayangan warga jawa barat khususnya kota kembang ??
ya, Persib Bandung…
Pada semifinal kedua Piala Presiden 2015 akan berlangsung pertandingan antara Mitra Kukar vs Persib Bandung. Namun, Persib Bandung dikabarkan tertimpa badai Akumulasi kartu dan cedera. Hal ini tentu sudah kita lihat saat persib melawan Pusamania Borneo FC (PBFC), dalam pertandingan tersebut telah terjadi hujan kartu kuning dan kartu merah. Hasilnya Persib kehilangan 6 pemain dalam pertandingan semifinal leg pertama Piala Preiden 2015, siapa sajakah pemain Persib yang tidak dapat bermain ? ini daftarnya..

PERSIB BANDUNG
Nama Pemain Alasan
Achmad Akumulasi Kartu
Jufriyanto
Vladimir Akumulasi Kartu
Vujovic
Hariono Akumulasi Kartu
Ilija Akumulasi Kartu
Spasojevic
Zulham Akumulasi Kartu
Zamrun
Muhammad Cedera
Ridwan

Mitra Kukar tentu akan memanfaatkan kondisi ini karena mereka tidak ada satu pemain pun yang mendapat akumulasi bahkan cedera hingga semifinal, belum lagi pertandingan ini akan berlangsung di kandang Mitra Kukar sendiri tentunya di Stadion Aji Imbut, Tenggarong. Akankah Mitra Kukar dapat memanfaatkan kondisi sang maung yang sedang dilanda badai akumulasi ?? atau sang maung yang dapat menahan gempuran Mitra Kukar ?? atau bahkan sang maung dapat menerkam Mitra Kukar di kandangnya sendiri?? kita lihat saja pertandingannya yang akan disiarkan langsung di Indosiar tanggal 04 Oktober 2015 jam 18.00….

http://a2b32r1ks9zcpz560aujuzlndp.hop.clickbank.net/?tid=MICHAELOWEN%23%4024

Catatan :

Khusus Warga Bandung …
Nonton di Taman Film Bandung (bawah Fly Over Pasupati) dekat Balubur Town Square (BALTOS).
urang nonton babarengan, jojorowokan bareng jeung doakeun persib menang.

Tapi tetep jaga kebersihan dan keamanan di sekitar Taman Film para bobotoh ok !!

Tinggalkan komentar